10 tempat outbound seru yang wajib di kunjungi

10 tempat outbound seru yang wajib di kunjungi

Mengenal Sejarah Kota Malang | MasukSini.com

 

Salahsatu kota yang terkenal di Indonesia yaitu kota Malang yang terletak di Jawa Timur atau sering di sebut dengan  kota ke dua setelah Kota Surabaya atau kota terbesar yang ke 12 di Indonesia. banyak para wisatawan yang sudah berkunjung ke Kota Malang karena kota Malang merupakan kota yang di kenal dengan seribu sejarahnya.

Kota Malang merupakan salahsatu kota yang memiliki berbagai macam pendidikan terbaik dan tertinggi sehingga sangat banyak orang dari luar kota yang mengejar kakir di kota tersebut . Malang juga di kenal dengan tempat wisata yang sangat mempesona dengan keindahan alamnya, karena Kota Malang terletak di dataran tinggi sehingga mempunyai udara yang sangat sejuk dan segar.

Selain itu Kota Malang juga di kenal dengan adanya berbagai macam peninggalan sejarah salah satunya yaitu Museum Brawijaya.Museum Brawijaya merupakan sebuah tempat dimana pada zaman peperagan di situlah barang barang   di simpanya yang hingga sampai saat ini pastinya juga terbuka untuk siapapun yang ingin mengetahui benda tersebut .

Apabila kita berbicara dengan Kota Malang pastinya kita juga wajib mengunjungi kota yang satu ini ,pastinya sudah tidak asing lagi dengan nama kota tersebut yaitu Kota Batu.Kota Wisata Batu di kenal dengan potensi keindahan alamnya yang luar biasa membuat para pengunjung sangat batah .banyak moment moment indah yang tidak bisa terlupakan di kota tersebut  .

Adanya berbagai macam tempat wisata yang berada di batu menjadikan Kota Wisata Batu menjadi  tujuan utama para wisatawan yang datang dari berbagai daerah untuk menghabiskan waktu bersama keluarga,para sahabat  maupun bersama orang orang tersayang .

Selain menawaran pemandangan alam yang sangat indah Kota Batu Malang juga menawarkan beberapa tempat outbound yang sangat seru dan sayang apabila di lewatkan .mengabiskan waktu berlibur dengan mengunjungi tempat outbound menjadikan suatu hal yang wajib kita coba .ada berbagai macam tempat wisata outbound di Kota Batu yang sangat seru dan wajib di kunjungi  yaitu

Kasembon rafting

Kasembon Rafting : Harga Tiket, Foto, Lokasi, Fasilitas dan Spot -  TempatWisata.pro

Kasembon rafting merupakan salahsatu tempat outbound di Kota Wisata Batu yang sangat populer .kegiatan rafting merupakan salahsatu kegiatan yang sangat banyak di sukai oleh orang orang baik di kalangan muda maupun tua oleh karena itu pastinya wajib mencoba kegiatan tersebut di kasembon rafting.

Selain kegiatan rafting di kasembon rafting juga menyediakan lahan untuk melakukan kegiatan outbound yang pastinya juga tidak kalah seru .pada saat melakukan kegiatan outbound di sini sangat lah menyenangkan karena juga sudah di sediakan berbagai macam game- game untuk menambah pengalaman para pengunjung .

Kampung lumbung beji

KAMPUNG LUMBUNG (Batu, Indonesia) - Ulasan & Perbandingan Harga Hotel -  Tripadvisor

Kampung lumbung beji menjadi salahsatu rekomendasi tempat outbound yang sangat di sayangkan apabila tidak di kunjungi karena  suasana di kampung lumbung beji ini sangat kental tradisional pada zaman dahulu sehingga menghasilkan kenyamanan yang luar biasa .

Tempat yang satu ini merupakan hotel yang di lengkapi dengan lahan untuk melakukan kegiatan outbound .pengunjung juga bisa menikati beberapa game yang di tawarkan  dengan tujuan untuk meningkatkan motivasi anak maupun untuk melatih kemandirian .

Selain menikmati berbagai macam game pengunjung juga dapat merasakan hawa sejuknya suasana yang di tawarkan .banyak pepohonan dan berbagai tanaman menjadikan suasana hotel semakin asri

Coban rondo

Coban Rondo di Malang: Daya Tarik, Wahana, Harga Tiket, dan Legenda Halaman  all - Kompas.com

Coban rondo menjadikan salah satu pilihan yang sangat cocok di pilih sebagai tempat untuk malakukan kegiatan outbound yang berada di    malang .tempat yang satu ini sangat di kenal dengan pemandangan air terjun yang sangat indah .

Coban rondo ini sangat sering di lakukan kegiatan outbound dan camping camping yang telah di sediakan dengan tempat yang tentunya sangat nyaman.ada banyak kegiatan seru yang dapat kita coba pengunjung juga masuk ke labirin ,berkuda,dan lainya .

Kebun teh wonosari

Mengenal Sejarah Kebun Teh Wonosari, Wisata Puncak Jawa Timur – PT  Perkebunan Nusantara XII

Ada sangat banyak tempat outbound di Malang yang wajib di kunjungi salah satunya yaitu kebun teh wonosari .kebun yang satu ini sangat cocok di pilih sebagai tempat kegiatan outbound bersama anak anak karena tempat rekreasi yang sekaligus dengan edukasi.

Kebun teh wonosari ini menawarkan suasana alam yang asri dan sejuk sehinga sangat sayang apabila terlewatkan .selain itu di sini juga menawarkan berbagai jenis permainan untuk melatih kemandirian anak yang sangat seru seperti fliying fox,berkuda,bersepeda .

Coban rais

Coban Rais - Harga Tiket Masuk & Spot Foto Terbaru 2023

Coban rais merupakan salah satu air terjun yang menawarkan kegiatan seru pastinya wajib kalian coba  yaitu outbound karena sangat cocok dengan suasana tersebut yang sangat sejuk.selain outbound di coban rais juga sangat sering melakukan kegiatan camping bersama teman pastinya menambah keseruan.

salahsatu hal yang menarik dan sayang apabila terlewatkan adalah karena adanya air terjun yang sangat memanjakan mata .Selain itu pengunjung juga akan di manjakan dengan berbagai spot foto foto  menarik yang di lengkapi dengan bunga bunga tentunya sangat cantik .

Coban talun

Coban Talun Batu, Spot Foto, Lokasi, dan Harga Tiket Masuk - Info Area

Coban talun menjadi salah satu sorotan tempat wisata yang wajib di kunjungi pada saat berkunjung  ke malang .pengunjung akan di manjakan dengan suasana yang sangat sejuk dan masih sangat alami yang di lengkapi dengan kicauan burung menjadikan suasana sangat nyaman .

Lokasi yang terbilang sangat menawan pastinya sangat cocok di jadikan sebagai tempat untuk melakukan outbound di malang yang sangat menakjubkan .pengunjung juga dapat menikmati indahnya air terjun yang sangat memanjakan mata .banyak juga terdapat spot yang di manfaatkan untuk berfoto .

Tirta nirwana songgoriti

Tirta Nirwana Songgoriti, Surga Air di Batu -

Sudah tidak asing lagi dengan tempat wisata yang satu ini dari dulu hingga sampai saat ini tidak penah sepi dengan pengunjung karena tempat wisata yang menawarkan pemandangan alam yang indah serta suasana sejuk .

Tirta nirwana songgoriti juga salahsatu tempat wisata yang menyediakan lahan khusus untuk melakukan berbagai aktivitas salahsatunya outbound .pengunjung juga dapat menikmati berbagai kegiatan seru seperti fliying fox,berenang,berkuda,bermain atv dan lain sebagainya .

Taman rekreasi Selecta

Taman Selecta, Spot Wisata Cantik Untuk Liburan Keluarga di Malang

Salahsatu tempat outbound yang sangat populer di kota batu yaitu selecta .taman selecta ini merupakan tempat wisata yang menyuguhkan berbagai macam permainan seru seperti berenang ,sepeda udara,bombomcar dan masih ada banyak yang lainya tentunya dengan  suasana alam yang sejuk.

Selecta juga di pilih sebagai tempat outbound di kota batu yang sangat ramai di kunjungi dari beberapa instant atau sekolah yang ingin melakukan kegiatan .indahnya pemandangan dan tersedianya berbagai macam bunga cantik menjadikan taman selecta memiliki banyak spot untuk berfoto.

Wisata waduk selorejo

Wisata Alam Bendungan Selorejo | Malang Guidance

Waduk selorejo merupakan salahsatu destinasi tempat wisat alam yang terletak di kota malang .pastinya sangat cocok untuk berkumpul dengan keluarga maupun teman teman dengan menghabiskan waktu malam hari di area camping grund yang sari dan tentunya nyaman .

Selain itu waduk selorejo juga menyediakan lahan yang sangat luas untuk melakukan kegiatan outbound yang di lengkapi dengan wahana menarik yang siap untuk memanjakan aktivitas liburan bersama keluarga ,teman teman anda .

Pantai tiga warna

Pantai Tiga Warna 🏖️ HTM, Rute, Foto & Ulasan Pengunjung

Selain indahnya pemandangan alam yang dapat kita lakukan untuk melaksanakan  kegiatan outbound,  kita juga dapat melakukan kegiatan outbound di pantai salah satunya yaitu pantai tiga warna .pantai yang satu ini juga menyediakan lahan untuk kegiatan outbound dengan pemandangan alam yang indah .

Tidak berhenti di sini saja para pengunjung juga dapat mencoba melakukan kegiatan trekking dan snorkeling pastinya sangat seru yang di tambah lagi dengan tersedianya  camping ground bagi para pengunjung yang ingin bermalam dengan keluarga pastinya sangat seru  .

tempat wisata outbound di batu malang

tempat wisata outbound di batu malang

Berwisata di Pusat Kota Malang Halaman 1 - Kompasiana.com

Kota Wisata Batu merupakan Kota yang di kenal dengan potensi keindahan alam yang luar biasa pastinya membuat Wilayah tersebut di sejarahkan dengan Negara Eropa yaitu Kota Swis dan di juluki dengan De Kleine Zwitserland atau biasa di sebut dengan Kota Kecil.Kota Batu merupakan Kota yang terletak di dataran tinggi lebih tepatnya berada di lereng Gunung Panderman yang memiliki ketinggian sekitar 700 sampai 1.700 meter di atas permukaan laut .Kalau sudah kenal dengan Kota Batu pastinya sudah tidak asing lagi dengan nama Kota yang satu ini yaitu Kota Malang.

Kota Malang merupakan salahsatu Kota terbesar ke 2 setelah Kota Surabaya. Malang juga di sebut dengan Kota pendidikan karena banyaknya pendidikan mulai dari SD hingga perguruan tinggi ,selain itu Kota Malang juga di sebut dengan Kota bersejarah karena banyaknya tempat maupun gedung yang bersejarah yang terletak di Kota Malang, ada juga berbagai macam peninggalan sejarah pada masa kerajaan kanjuruhan sampai Belanda.

Seperti pada umumnya peninggalan Belanda tersebut berupa bangunan –bangunan kuno yang bisa kita jumpai salahsatunya seperti Gereja Kayutangan yang berasiktektur gotik,.tidak terlepas dari sejarahnya Kota Malang pastinya juga melestarikan budayanya seperti festifal Malang ,beberapa tarian ,dan kesenian.walaupun Kota Malang di kenal dengan Kota sejarah kita juga bisa jumpai berbagai puluhan tempat wisata yang wajib di kunjungi pada saat berlibur ke Kota Batu Malang.

                                    Rekomendasi Tempat Wisata Di Batu Malang
Tirta Nirwana Songgoriti

Reni Dwi Astuti: TAMAN WISATA TIRTA NIRWANA SONGGORITI MALANG
Tirta Nirwana Songgoriti merupakan tempat wisata yang di bangun sejak 1969, tempat wisata tersebut menyuguhkan beraneka macam wahana dan pemandangan pastinya kita akan mengingat kembali ke masa pra sejarah.salahsatu hal yang paling unik di Tirta Nirwana Songgoriti yaitu tersedia danau buatan dengan 3 pulau kecil dan di dalam tersebut di sertai dengan patung –patung replica yang pastinya memiliki cerita sejarah tersendiri .
Salahsatu tempat wisata yang berbalut sejarah pada zaman dahulu yaitu Tirta Nirwana Songgoriti .tempat wisata tirta nirwana songgoriti merupakan salahsatu tempat bersejarah yang berada di kota batu di dalam tempat wisata tersebut menyimpan puluhan cerita sejarah .Candi Songgoriti merupakan simbol dari 3 titik sumber mata air yang berbeda ,sumber mata air tersebut sempet viral pada masa Kerajaan Singosari.
Bagi para pengunjung yang ingin melakukan kegiatan outbound tenang saja karena di Tirta Nirwana Songgoriti ini menyediakan lahan untuk kegiatan outbound yang sangat luas pastinya sangat menyenangkan dengan merasakan udara Kota Batu di pagi hari yang sangat sejuk dan melihat pemandangan kota batu yang di tambah dengan pepohonan hijau yang sangat indah membuat para pengunjung akan terasa betah.
JawaTimur Park 1

Harga Tiket Jatim Park 1 Tahun 2020, Catat Cara Belinya Halaman all -  Kompas.com
Siapa si yang gak tau dengan Jawa Timur Park 1 .pastinya sudah tidak asing lagi kan dengan tempat wisata ini.
Jawa Timur Park 1 merupakan salahsatu tempat wisata yang wajib di kunjungi ada saat berlibur ke Kota Batu yang menyediakan berbagai puluhan jenis wahana pastinya sangat seru dan wajib kalian coba .selain game yang paling unik di sini juga tersedia beberapa tempat yang pastinya sangat cocok untuk di jadikan sebagai spot foto .
Coban Rais

Coban Rais Batu - Daya Tarik, Fasilitas, Harga Tiket Masuk, dan Rute

Coban Rais merupakan tempat wisata yang menyuguhkan pemandangan alam yang begitu asri dengan suguhan air terjun yang masih sangat alami .pemandangan yang berwarna hijau dan di kelilingi oleh semak semak membuat kita akan menambah kesan sangat alami.
Selain di buat sebagai tempat wisata di Coban Rais ini juga sangat sering di lakukan kegiatan outbound bersama teman maupun keluarga yang pastinya sangat seru di tambah dengan suara burung yang berkicauan membuat suasana semakin terasa sangat nyaman .sudah banyak orang dari luar Kota maupun luar Daerah yang sudah berkunjung ke Coban Rais ini untuk merifrezh pikiran maupun untuk menghabiskan waktu di hari Weekend.
Kebun Raya Purwodadi

Mitos Kebun Raya Purwodadi Pasuruan, Nomor Dua Bikin Merinding | KonteksKebun Raya Purwodaddi merupakan salahsatu tempat wisata yang cukup terkenal di Pasuruan Jawa Timur .tempat wisata ini menyuguhkan taman yang berwarna hijau membuat para pengunjung merasakan kenyamanan di tempet wisata tersebut .
Yang suka berfoto foto pastinya sangat cocok dengan tempat wisata yang satu ini karena setiap sudut tersebut memiliki spot yang berbeda .banyak pepohonan dan tanaman yang pastinya juga di lengkapi dengan udara yang sangat sejuk .
Walaupun tempat tersebut di kenal dengan di kebun Raya Purwodadi pengunjung juga bisa melakukan kegiatan berkumpul bersama keluarga maupun melakukan kegiatan outbound karena dengan lahan yang luas dan memiliki udara sejuk pada saat melakukan kegiatan tersebut akan terasa bagaimana serunya bermain di kebun raya purwodadi yang di lengkapi dengan angin spoy spoy membuat kita akan semakin nyaman .

Kampung Lumbung Beji

Kampung Lumbung Boutique Hotel - Harga Promo Terbaik 2023 - Agoda

Hayoo siapa yang belum pernah ke kampung lumbung beji
Kampung Lumbung Beji merupakan tempat yang sangat cocok di kunjungi bersama keluarga karena desain tersebut memiliki suasana alam yang sangat asri pastinya juga terjaga kelestarian dan keseimbangan dengan alam yang sekitar .
Kampung lumbung beji ini memiliki pemandangan dengan view alam sekitar membuat para pengunjung sangat nyaman .banyak juga tempat yang bisa di jadikan foto pastinya sangat instragamable dengan konsep setiap sudut berbeda beda .
Kampung Lumbung Beji ini sangat cocok untuk para pengunjung yang ingin menghabiskan waktu di Kota Batu dengan melakukan kegiatan outbound karena dengan udara yang sejuk pastinya sangat asik seru seruan bermain outbound bersama keluarga .
Kusuma Agrowisata

Kusuma Agrowisata Resort & Convention mulai Rp 282rb (R̶p̶  ̶1̶.̶1̶5̶9̶r̶b̶). Kabupaten Malang Resor - KAYAKKusuma Agrowisata merupakan salahsatu tempat wisata yang wajib di coba pada saat berlibur ke Kota Batu karena tempat ini merupakan tempat wisata yang menyuguhkan kesejukan alam terbuka yang pastinya juga di lengkapi dengan berbagai game .
Udara di Kusuma Agrowisata ini sangat sejuk pastinya juga cocok untuk melakukan kegiatan indoor atau biasa orang menyebutnya dengan kegiatan outbound yang di lengkapi dengan hawa dingin nya kota batu.
Selain itu yang paling unik di Kusuma Agrowisata kita juga akan di ajarkan cara memetik buah maupun syuran dengan cara baik dan benar. Sakah satu hal yang tidak boleh di tinggalkan pada saat berkunjung ke Kusuma Agrowisata yaitu menikmati hidangan yang terbuat dari buah dan sayur hasil panen tersebut.
Taman Kemesraan Pujon

Keindahan Alama di Taman Kemesraan Pujon MalangTempat wisata Taman Kemesraan Pujon merupakan salahsatu wisata yang memiliki konsep wisata alam yang di lengkapi dengan nuansa Jawa di dalamnya .pada saat pengunjung memasuki lokasi tersebut akan di sambut dengan jembatan gantung berwarna putih ,nah di jembatan ini lah sangat banyak pengunjung berfoto foto.
Kalau berkunjung ke Taman Kemesraan Pujon ini pastinya sangat cocok untuk melakukan kegiatan outbound bersama teman di kantor maupun bersama keluarga dengan menghirup udara sejuk dan menikmati pemandangan yang sangat fenomenal pastinya pada saat melakukan kegiatan akan bersenang ria .dengan harga tiket yang di bilang masih sangat terjangkau kita sudah bisa menikmati keindahan yang luar biasa di Kota Pujon .

Kalau sudah berbicara tentang tempat wisata pastinya kurang cocok kalau berkunjung ke kota batu malang tidak mencobai kuliner tersebut .Salahsatu menu wajib yang sangat cocok di coba pada saat berkunjung ke Kota Batu Malang seperti

Bakso Malang

makanan khas daerah malang, jawa timur
Kalau berkunjung ke Kota Batu Malang pastinya sudah tidak asing lagi dengan menu makanan yang satu ini yaitu bakso . bakso merupakan makanan yang terbuat dari daging sapi yang di haluskan lalu di bentuk bolat dan terakhir di rebus ,nahh menu ini merupakan salahsatu menu yang wajib di coba pada saat berkunjung ke Kota Malang.
Angsle

Resep Wedang Angsle Khas Malang, Hangat Segar - MAHISiapa yang belum pernah menikmati angsle .
Nahh kalau berkunjung ke Kota Batu pastinya wajib menikmati kuliner yang satu ini yaitu angsle pastinya sangat cocok di nikmati di sore hari maupun di malam hari dengan suasana yang mendung dan menikmati angsle yang anget anget .
Rawon

Resep Rawon Daging Sapi yang Lezat Disantap Saat Idul Adha - MAHI
Rawon adalah salah satu makanan khas yang berasal dari Ponorogo pastinya sudah banyak orang mengenal makanan tersebut .nasi rawon merupakan salah satu makanan yang memiliki bahan utama daging sapi dan di campur dengan bumbu khas yang di sebut dengan kluwek . nasi rawon yang paling cocok di santap pada saat pagi hari dengan menikmati udara paginya kota malang yang sangat syahdu .

TEMPAT WISATA SERU DI BATU MALANG

TEMPAT WISATA SERU DI BATU MALANG

Keunggulan Tinggal di Malang, Kota Bunga dengan Nuansa Sejuk dan Asri

Sipa si yang gak kenal dengan Kota yang satu ini ? pastinya sudah tidak asing kan dengan Kota yang memiliki banyak sejarah nya ,banyak tempat wisata ,beraneka ragam air terjun yaitu Kota Batu Malang Jawa Timur. Sudah banyak turis dari luar Kota ,luar Daerah, yang sudah berkunjung ke Kota Batu Malang ini karena banyaknya tempat wisata sehingga banyak penggunjung yang ingin mengunjungi ke lokasi tersebut .

Kota Batu Malang merupakan salahsatu nama sebuah Kota yang di Provinsi Jawa Timur.Kota Batu Malang ini terletak di 90 km sebelah barat daya Surabaya atau 15 km sebelah barat laut Malang.Kota Batu Malang merupakan Kota yang menghubungkan antara Kota Malang,Kediri dan Jombang  .salahsatu wilayah yang berada di ketinggian sekitar 800-2.000meter dan memiliki ketinggian 980 meter di atas permukaan laut .

Kota Malang merupakan Kota yang di kenal dengan kota Pendidikan karena banyaknya gedung tinggi mulai dari TK ,SMP,SMA, hingga perguruan tinggi .Selain itu di Malang juga di kenal dengan  Kota Sejarah banyaknya bangunan pada zaman dahulu , pada saat kita berkunjung ke Malang kita akan menemkan sebuah Kerajaan yang terletak di wilayah Dinoyo ,raja tersebut bernama Raja Gajayana .

Kalau sudah kenal Kota Malang pastinya sudah tidak asing lagi dengan nama Kota yang satu ini yaitu  kota Wisata Batu.

Kota Batu Malang merupakan Kota yang di kenal dengan potensi yang memiliki berbagai puluhan tempat wisata .Kota Batu ini terkenal dengan pesona alamnya yang indah karena Kota Wisata Batu merupakan Kota yang berada di daerah pegunungan sehingga  mempunyai udara yang sangat sejuk dan segar .selain itu Kota Batu juga di kenal dengan Kota penghasil buah dan sayuran yang melimpah .

Yang paling menarik di Kota Batu Malang ini juga tersedia tempat wisata yang menyediakan lahan untuk kegiatan outbound ,ada juga tempat wisata untuk melakukan kegiatan rafting ,berenang ,berfoto foto dan sebagainya .Kota Batu Malang ini sangat cocok bagi para pengunjung yang ingin menghabiskan waktu bersama keluarga ,pasangan ,maupun teman –teman yang pastinya sangat asik dan seru .

Beberapa rekomendasi tempat wisata seru yang wajib di kunjungi pada saat berlibur ke Kota Batu Malang antara lain seperti.

Batu Love Garden

Batu Love Garden - Harga Tiket, Rute Lokasi & Spot Terbaru 2023

Batu Love Garden atau orang biasa menyebutnya baloga merupakan tempat wisata terbaru yang berada di Kota Batu lebih tepatnya di Jl Pandan Rejo Kecamatan Bumiaji Kota Wisata Batu .tempat wisata ini sangat cocok untuk berfoto foto karena banyaknya bunga yang mengelilingi tempat tersebut sehingga sangat cocok di jadikan spot foto yang instragamabel .ada sekitar 750 bunga yang tersedia di baloga ini dan 35% bunga tersebut import dari luar negri sehingga jarang kita jumpai di tempat wisata yang lainya .

Selecta

Taman Selecta Malang – Harga Tiket Wahana, Lokasi - LABIRU TOUR

Selecta merupakan salahsatu tempat wisata yang sangat terkenal di Kota Batu karena di dalam tempat wisata tersebut tersedia berbagai macam bunga yang berwarna warni  pastinya sangat memanjakan mata .yang paling menarik di tempat wisata Selecta ini tersedia lahan untuk kegiatan outbound yang pastinya anak anak suka apalagi tempat tersebut di kelilingi dengan pepohonan yang hijau sehingga menambah kesejukan pada saat melakukan kegiatan tersebut.

Coban Rondo

Coban Rondo di Malang: Daya Tarik, Wahana, Harga Tiket, dan Legenda Halaman  all - Kompas.com

Siapa yang gak kenal dengan tempat wisata ini yaitu Coban Rondo.Coban Rondo merupakan tempat wisata yang menyuguhkan berbagai spot foto yang sangat menarik .Coban Rondo merupakan tempat wisata air terjun yang memiliki ketinggian kira kira sekitar 1135 meter di atas permukaan laut dan sumber mata airnya terletak di kaki lereng Gunung Kawi .pada saat berkunjung yang sangat wajib di kunjungi yaitu taman labirin  ,labirin merupakan lokasi dimana kita di suruh men cari jalan keluar dan dinding labirin tersebut terbuat dari rumput yang sangat tinggi dan berwarna hijau .

Banyak moment seru yang bisa kita dapatkan pada saat kita berkunjung ke Coban Rondo .tempat wisata ini sangat coock di kunjungi bersama keluarga dengan keramaian yang sangat luar biasa .selain itu di Coban Rondo ini juga tersedia beberapa game yang menambah keseruan pengunjung salah satunya yaitu  seperti berkuda,sepeda gantung ,fliying fox,bermain atv, dan lain sebagainya .hal yang paling unik di wisata Coban Rondo ini juga sangat cocok untuk melakukan kegiatan camp maupun kegiatan outbound yang pastinya sangat seru di tambah dengan suara gemuruh air terjun dan burung yang berkicau menjadi kita akan semakin nyaman .

Kaliwatu Rafting

Wisata Anti Mainstream! Rafting Kaliwatu Batu Cocok Untuk Mengisi Waktu  Liburanmu - About Malang

Kaliwatu Rafting merupakan tempat yang wajib di kunjungi pada saat berlibur bersama keluarga Karena selain tempat nya yang sangat asri dan sejuk ,di kaliwatu rafting ini juga bisa melakukan kegiatan- kegiatan tertentu seperti outbound dan rafting .tidak usah khawatir pada saat melakukan kegiatan rafting karena di sini sudah ter dampingi yang pastinya sangat aman .

Selain outbound dan rafting di Kaliwatu Rafting ini kita juga bisa berkebun seperti menanam /memetik buah maupun sayuran yang pastinya di ajarkan dengan cara yang baik dan benar.dengan konsep yang masih sangat alami perdesaan di tambah dengan pemandangan sangat hijau hijau ,moment moment di sini lah merupakan salahsatu moment yang berharga pastinya mengingat pada zaman dahulu .

Kebun Teh Wonosari

Mengenal Sejarah Kebun Teh Wonosari, Wisata Puncak Jawa Timur – PT  Perkebunan Nusantara XII

Orang Malang siapa yang gak tau dengan tempat wisata yang sangat mempesona ini . Pastinya sudah tidak asing lagi kan dengan tempat wisata yang satu ini yaitu Kebun Teh Wonosari .Kebun Teh Wonosari merupakan salahsatu tempat yang di rekomendasikan dan wajib di kunjungi pada saat berlibur ke Kota Malang karena setiap sudut di Kebun Teh sangat bagus di jadikan sebagai spot foto yang menarik .

Pada saat kita berkunjung ke Kebun Teh kita akan di ajarkan pengolahan teh mulai dari awal hingga tahap akhir, di sinilah kita akan mengetahui bagaimana sih cara mengelolahan teh dengan baik dan benar . bukan hanya kebun teh saja di sini juga tersedia lahan untuk melakukan kegiatan outbound bersama yang pastinya sangat seru dengan melihat tanaman teh yang berwarna hijau- hijau membuat kita akan lebih semangat .

Lembah Tumpang Malang

Lembah Tumpang, Destinasi Wisata Hits Bernuansa Alam di Malang - Java Travel

Lembah Tumpang merupakan salahsatu tempat wisata religi yang berada di Kota Malang Jawa Timur.Lembah Tumpang ini di bangun karena untuk mengembalikan nuansa kejayaan Kerajaan Singosari dan Kerajaan Majapahit pada zaman dahulu .salahsatu hal yang di bangun yaitu Candi Kito,Candi Kito merupakan Candi yang sangat gagah dan di kelilingi dengan patung dan berbagai arca.Lembah Tumpang merupakan tempat wisata yang terbagi menjadi beberapa area yang bisa kita jelajahi.

Di setiap sudut tempat tersebut tersedia beberapa gazebo untuk menikmati keindahan alam dan melihat berbagai arsitektur di sekitar sehingga sangat cocok untuk yang di buat sebagai spot foto.yang paling unik di lembah tumpang ini walaupun tempat tersebut memiliki konsep kerajaan di sini juga sering menjadi tempat untuk berkumpul bersama temanataupun  bisa juga untuk melakukan kegiatan outbound yang pastinya dengan udara yang sangat asri dan pemandangan yang mempesona.

Outbound seru di Batu Malang

Outbound seru di Batu Malang

Berwisata di Pusat Kota Malang Halaman 1 - Kompasiana.com

 

Siapa si yang gak kenal dengan Nama Kota yang satu ini yaitu Kota Batu Malang Jawa Timur.

Kota Malang merupakan Kota terbesar ke dua yang berada di Jawa Timur setelah Kota Surabaya.Kota Malang ini memiliki luas sekitar 110,06 km yang pastinya sangat besar dan luas .Kota Malang memiliki nama Kota julukan yang sangat unik yaitu Kota bunga karena banyaknya bunga yang menghiasi Kota Malang ini sebagai kota seni ,banyaknya kesenian di Kota Malang ini seperti tarian ,pertunjukan seperti topeng topeng dan lain sebagainya .

Kota Malang ini memiliki keunikan yang luar biasa yaitu sebagai kota pariwisata yang berbagai macam fasilitas diantaranya seperti keindahan alam ,banyaknya peninggalan,bangunan maupun gedung pada masa Belanda,panorama yang indah dan udara yang sangat sejuk karena Kota Malang terletak di dataran tinggi sehingga memiliki udara yang dingin dan sejuk .

Selain tempat yang bersejarah di Kota Malang ini juga di kenal sebagai Kota Pendidikan tinggi karena banyaknya gedung kampus yang tinggi mulai dari Sekolah Dasar hingga perguruan tinggi salah satunya yaitu Universitas Brawijaya ,Universitar Negri Malang,Universitas Muhammadiyah Malang dan lain sebagainya.

Apabila berkunjung ke Kota Malang dan tidak mampir ke Kota Batu pastinya sangat di sayangkan karena Kota Batu merupakan gabungan dari Kota Malang.pada saat kita berkunjung ke Kota Batu Malang ini pastinya kita akan menemukan puluhan tempat wisata yang sangat asik dan pastinya juga sangat cocok di kunjungi bersama keluarga .

Selain kita menemukan berbagai puluhan tempat wisata di Batu  Malang,di sini juga tersedia lahan untuk melakukan kegiatan outbound yang pastinya sangat cocok dengan menikmati udara Kota Batu yang sangat sejuk ini .

Ada beberapa rekomendasi tempat Outbound di Kota Batu Malang yang wajib di kunjungi yaitu .

Selecta

Taman Selecta Malang – Harga Tiket Wahana, Lokasi - LABIRU TOUR

Selecta merupakan salahsatu tempat wisata terpopuler yang berada di Kota Wisata Batu .Selecta merupakan tempat wisata yang menyuguhkan kebun bunga untuk menghiasi kawasan tempat wisata tersebut .selain taman bunga di sini juga sudah di lengkapi dengan beberapa game untuk menambah keseruan dan kecantikan.yang sangat menaik dan pastinya para pengunjung suka di Selecta ini juga tersedia lahan untuk melakukan kegiatan outbound dengan melihat pemandangan bunga yang berwarna warni dan merasakan hawa sejuknya Kota Wisata Batu.

Coban Talun

Info Terkini Fasilitas dan Harga Tiket Coban Talun – Penginapan.net 2023

Apabila berkunjung ke Kota Wisata Batu dan tidak mampir ke Coban Talun pastinya ada rasa yang tertinggal karena Coban Talun merupakan tempat wisata yang sangat cocok untuk m-time atau merehat sejenak dari keramaian Kota.Coban Talun merupakan salahsatu wisata air terjun yang sangat terkenal di Batu Malang karena keindahan air terjun tersebut yang di tambah dengan beberapa fasilitas  game maupun spot foto yang menarik ,sehingga para pengunjung yang suka berfoto foto jangan sampai terlewatkan dengan tempat wisata Coban Talun.

Hawai Water Park Malang

7 Wahana Seru + Harga Tiket dan Rute Lokasi Hawai Water Park Malang, Satu  Tempat Sejuta Impian

Hawai Water Park Malang merupakan tempat wisata yang pastinya di sukai oleh anak anak karena di Hawai Water Park Malang tersedia kolam renang yang sangat luas .selain menyediakan kolam renang yang paling di sukai pengunjung yaitu tsunami hawai water park yang pastinya di moment ini lah kita memiliki banyak keseruan .tidak berhenti di sini saja di Hawai Water Park Malang ini juga sudah di lengkapi dengan beberapa tanaman bunga untuk menambah kesejukan pada saat berkunjung .

Kebun Teh Wonosari

Mengenal Sejarah Kebun Teh Wonosari, Wisata Puncak Jawa Timur – PT  Perkebunan Nusantara XII

Sudah tidak asing lagi dengan tempat wisata Kebun Teh Wonosari ini karena sudah banyak pengunjung dari Luar Kota Hingga Luar Daerah yang sudah menikmati keindahan Kebun Teh Wonosari tersebut .Tempat wisata ini sangat cocok untuk para pengunjung yang ingin berkumpul dengan keluarga ,ingin menikmati keindahan Kota Malang yang memiliki udara sejuk dan segar,berfoto foto ,selain itu di Kebun Teh Wonosari ini juga tersedia lahan untuk kegiatan weding maupun ulang tahun .

Tirta Nirwana Songgoriti

Indahnya Taman Wisata Tirta Nirwana Songgoriti « ARMAND FREZH BLOG

Tirta Nirwana Songgoriti merupakan salahsatu tempat wisata kolam renang yang terletak di  Kota Batu .tempat wisata ini dari dulu hingga sampai saat ini sering di kunjungi wisatawan yang ingin  berenang ataupun hanya melakukan kegiatan outbound yang pastinya sangat seru dengan menghirup udara segar nya kota wisata batu dan melihat pepohonan yang masih terawat sehingga menghasilhan halaman yang bersih dan enak di pandangnya .

Bhakti Alam

Agrowisata Bhakti Alam Pasuruan - Taman Hiburan

Bhakti Alam  merupakan tempat ternyaman dan terseru yang terletak di Kota Malang karena pada saat kita berkunjung ke Bhakti Alam kita akan di ajarkan bagaimana cara menanam buah maupun sayur dengan cara yang baik dan benar.

Satu hal yang wajib di coba pada saat berkunjung ke batu malang yaitu  mencoba kuliner yang sangat nikmat dengan citarasa dan rempah rempah makanan ,minuman,cemilan khas Kota Wisata Batu yang sangat khas .

Angsle

Resep Wedang Angsle, Minuman Pas Saat Musim Hujan - Regional Liputan6.com

Angsle merupakan makanan yang wajib di coba pada saat berkunjung ke Kota Batu Malang karena Angsle merupakan makanan yang terbuat dari daun pandan dan di campur dengan santan sehingga sangat cocok di nikmati di malam hari maupun sore hari .

Bakso Malang

Resep Bakso khas Malang Gurih Sepcial | RasaBunda

Sudah tidak heran kalau berkunjung ke Malang dan menemui beberapa orang yang menjual bakso yang beraneka ragam dari bakso isi telur ayam ,bakso pedas,bakso bakar pun tersedia di Kota Malang.

Rawon

Resep Rawon Daging Sapi yang Lezat Disantap Saat Idul Adha - MAHI

Rawon merupakan makanan Khas Jawa Timur yang pastinya semua orang pernah menikmati makanan tersebut .secara umum nasi rawon merupakan makanan yang berisi dengan irisan daging sapi yang di tambah dengan kuah yang terbuat dari rempah rempah jawa seperti bawang merah dan putih ,lengkuas,ketumbar,kunyit dan pastinya juga sangat cocok menikmati rawon yang di tambah dengan sambel .

Kripik  Tempe

Order Online Kripik Tempe Sagu "DRT" | PaxelMarket

Banyak oleh oleh dari Khas Kota Batu yang sangat nikmati tetapi kalau tidak menikmati kripik tempe Khas Kota Batu pastinya ada rasa yang kurang .kripik tempe Khas Kota Batu ini sangat gurih dan renyah karena terbuat dari rempah rempah pilihan sehingga akan menghasilkan citarasa yang berbeda .

Sari Apel

Peluang Usaha Sari Buah Apel dan Analisa Usahanya Toko Mesin Maksindo

Sari Apel merupakan minuman segar yang terbuat dari buah apel pilihan sehingga sangat cocok di jadikan sebagai bingkisan oleh oleh .dengan harga yang sangat ramah di kantong kita sudah bisa menikmati salahsatu jenis minuman dari Khas Kota Batu yang betseler .

Keripik Buah

Jual Komprehensif Keripik Buah (100g) di Seller PChomeSEA Official Store -  Taiwan | Blibli

Selain Kota Batu di kenal dengan kota bunga ada banyak juga warga Kota Batu yang memproduksi kripik buah sehingga pada saat berkunjung ke Kota Batu wajib mencobanya ,ada beberapa jenis buah yang bisa di jadikan keripik seperti buah apel,salak,pisang,nanga,yang pastinya terbuat dari buah buahan yang sangat alami dan di kemas dengan plastik yang sangat aman sehingga sangat cocok di jadikan sebagai snack oleh oleh .

Pia Mangkuk

Jual Paket 3 Pia Cap Mangkok Istimewa Malang | Shopee Indonesia

Siapa si yang gk kenal dengan nama makanan yang satu ini yaitu pia mangkuk .bukan hanya aneka kripik dan sari apel saja yang bisa di jadikan sebagai oleh oleh ,pia mangkuk ini juga bisa di jadikan sebagai oleh oleh karena makanan tersebut terbuat dari bahan bahan yang sangat premium .memang terbilang harga pia manghuk ini lebih mahal dari yang lain karena bahan yang di buat dari bahan yang sangat berkualitas .harga 1 box pia manguk ini kisaran 50 -100 (tergantung isi tersebut).

Pesona Pujon Kidul

Pesona Pujon Kidul

 

35 Tempat Wisata di Batu Malang yang Paling Hits - Java Travel

Kota Malang adalah kota yang terletak di Provinsi jawa Timur yang berada di dataran tinggi membuat Kota Malang memiliki cuaca yang aman dan pastinya di tambah dengan udara yang asri dan sejuk membuat para wisatawan yang berkunjung ke kota Malang terasa sangat nyaman dan pastinya juga sangat betah .Kota ini memiliki julukan yang beraneka ragam seperti Paris Van East Java ,Kota Wisata ,Kota militer ,Kota sejarah ,Kota apel ,Kota dingin ,Kota kuliner dan masih ada banyak yang lainya . selain itu pada saat kita berkunjung ke Kota Malang kita akan tau banyaknya sekolah dan universitas yang berdiri di Kota Malang ini dengan megah .

Tidak ada hentinya apabila kita berbicara tentang tempat wisata yang ada di Malang karena Kota Malang merupakan kota seribu serita yang pastinya juga sangat seru .salah satu hal kecil yang berada di Kota Malang yaitu apabila kita berkunjung ke Kota Malang kita akan menemukan berbagai macam puluhan tempat wisata yang paling seru seperti wisata bersejarah seperti museum dan beberapa candi yang terletak d Kota Malang ,wisata religi ,hingga wisata liburan yang wajib di kunjungi pada saat berlibur ke Kota Malang .karena banyaknya objek tempat wisata yang berada di Kota Malang jangan kaget kalau di kota malang ini kita akan menemukan penginapan mulai dari hotel ,resort ,conttage,hingga sampai persewaan rumah di Kota Malang .

Berbagai objek wisata menarik di Daerah Malang Raya kebanyakan terletak di kawasan area Kota Wisata Batu .bukan hanya Malang saja yang di penuhi dengan tempat Wisata di Kota Batu ini kita akan menemukan berbegai tempat wisata yang asik seperti jawa timur park 1 ,jawa timur park 2 , batu night spectacular ,eco green park ,selecta  dan masih ada banyak yang lainya .tidak berhenti di sini saja di Kota Wisata Batu juga terdapat tempat wisata yang sangat mempesona seperti coban rondo ,coban talun ,bedengan ,coban rais ,dan beberapa tempat wisata alam yang lainya .satu tempat wisata yang wajib dan jangan pernah tertinggal pada saat berlibur ke Kota Batu Malang saitu tempat wisata santera de laponte .

flora wisata \ Santera de laponte .

Harga Tiket dan Fasilitas Flora Wisata San Terra Malang Halaman all -  Kompas.com

flora wisata atau orang sering menyebutnya dengan tempat wisata Santera  merupakan tempat wisata terbaru yang terletak di kota batu malang lebih tepatnya di desa pandesari kecamatan pujon .tempat wisata ini menyajikan  berbagai macam bunga bunga yang sangat bagus pastinya parawisatawan yang suka berfoto foto jangan sampai terlewatkan dengan tempat wisata yang satu ini .

santera de lpaonte merupakan tempat wisata yang menawarkan hamparan berbagai jenis bunga yang cantik cantik dan pastinya kita jarang menemuinya .selain kita menemui berbagai jenis bunga di sini kita juga dapat berfoto foto dan merasakan sensasi yang seolah olah kita bepergian ke luar negri karena di santera de laponte ini juga tersedia beberapa bangunan khas eropa dan jepang yang di lengkapi dengan pohon pohon seolah olah kita berpergian ke Negara tersebut .

selain untuk berfoto foto di Santera ini juga bisa untuk para pengunjung yang ingin melakukan kegiatan outbound yang pastinya sangat seru karena udara di sini sangat lah asri dan sejuk di tambah dengan melihat bunga yang berwarna warni kita akan terasa sangat nyaman .selain outbound di Santera De Laponte ini juga sudah menyediakan fasilitas game untuk anak anak .untuk menikmati berbagai wahana kita harus  membayar terlebih dahulu .

ada berbagai macam game yang tersedia di Santera De Laponte Seperti .

harga tiket perahu putar =Rp. 20.000

harga tiket cinema 7D =Rp. 25.000

harga tiket bombom car =Rp. 25.000

harga tiket komedi putar =Rp. 25.000

harga tiket istana balon=Rp. 20.000

harga tiket trampoline =Rp. 20.000

harga tiket fliying fox =Rp. 20.000

harga tiket ontang anting =Rp. 25.000

dan masih ada banyak yang lainya pastinya sangat seru .

untuk harga tiket masuk di  Flora Wisata Santera ini terbilang masih terjangkau kita sudah bisa melihat pemandangan hamparan bunga yang berwarna warni ,banyak sudut yang bisa di jadikan spot foto instagrameble,melihat pemandangan gunung gunung ,menghirup udara sejuk dan segar ,melakukan kegiatan outbound yang menambah keseruan pada saat berkunjung ke Santera De Laponte ini  .

harga tiket wisata Santera De Laponte .

harga tiket pada saat weekend = RP .25.000

harga tiket pada saat weekdays=Rp. 35.000 .

jam buka Santera

untuk jam buka di wisata santera ini di mulai dari pukul

08.00 – 17.00

Fasilitas Santera De Laponte

Selain menyediakan beberapa game yang seru di santera ini juga memiliki fasilitas yang terbilang lengkap seperti .

Mushola

Tempat parkir seeda motor ,mobil ,bus ,yang sangat luas .

Toilet

Tempat oleh oleh

Taman bunga

Gazebo

Spot foto bangunan Jepang dan Eropa

Cafe

Untuk para pengunjung yang ingin memiliki bunga yang tersedia di Santera De Laponte  ini tenang saja karena di sini juga sudah menyediakan beberapa kios yang menjual beberapa bunga cantik – cantik dengan harga yang masih terjangkau .

Tempat wisata ini sangat cocok bagi para wisatawan yang ingin menghirup udara segarnya Kota Batu yang sejuk dan melihat berbagai macam bunga yang cantik cantik sehingga moment moment pada saat berlibur ke Kota Batu ini sangat susah untuk terlupakan .selain itu tempat wisata yang satu ini juga bisa untuk berkumpul dengan keluarga ,berkumpul dengan teman , melakukan kegiatan bareng ,seseruan bermain game ,karena tempat yang terlalu nyaman membuat para wisatawan akan terasa betah  betah .di Flora Wisata Santera ini juga bisa untuk para pengunjung yang ingin menghabiskan waktu di hari weekend ataupun di hari weekdays .yang paling penting tempat wisata ini juga cocok untuk pengunjung  yang ingin merehat sejenak dari keraman di kota .

Tempat wisata yang satu ini  sangat rekomended dan wajib di kunjungi pada saat berlibur ke Kota Batu  ,karena sudah banyak para pengunjug dari luar kota ,luar daerah ,luar negri pun yang sudah mengunjungi tempat wisata ini dengan alasan,pengunjung  bisa menghirup udara  segarnya kota batu yang sejuk ,asri dan masih kental dengan keindahan ,ketenangan  alamnya .selain itu juga dapat melihat beberapa pemandangan seperti bunga bunga yang cantik ,gunung ,air terjun yang hingga sampai saat ini banyak pengunjungnya .

Selain Flora Wisata Santera De Laponte di area ini juga tersedia tempat perkopian yang pastinya sudah tidak asing yaitu Cafe Sawah Pujon Kidul

Jangan sampai lewatkan moment seru dan menyenangkan saat berlibur di sini,segeralah kunjungi Flora Wisata Santera De Laponte.

 

Wisata Outbound Di Batu Malang

Wisata Outbound Di Batu Malang

Kota Malang ini sangat popular akan wisatanya terletak di dataran tinggi membuat kota ini memiliki suasana hawa yang sejuk dan segar. Selain itu Malakng juga memiliki sangat banyak sekali destinasi wisata Outbound atau Gathering yang memiliki fasilitas lengkap dan nyaman. Banyak perusahaan ataupun instansi pendidikan yang menyelenggarakan Outbound atau Gathering di kota Malang. Karena kegiatan outbound memiliki manfaat tersendiri antara lain dapat melatih soft skill dan menjadi sarana refresing melepas penat. Berikut rekomendasi tempat wisata yang cocok digunakan untuk kegiatan outbound atau gathering.

Coban Rondo

Coban Rondo merupakan salah satu objek wisata alam yang dapat digunakan untuk berbagai macam kegiatan seperti Gathering atau Outbound, berlokasi di Jalan Coban Rondo, desa Pandesari Pujon. Coban Rondo memiliki lahan yang sangat luas serta dilengkapi dengan udaranya yang sejuk membuat tempat wisata ini banyak dikunjungi wisatawan  dari luar kota, selain itu tempat wisata ini menawarkan banyak wahana permainan yang bisa dibilang cukup lengkap, antara lain seperti war game, river tubing, arung jeram, tasung, wisma, camp ground, sahabat petani, bersepeda rusa, family gathering, volley jump, jungle trekking, berkuda, labirin, paralayang dan outbound. Coban Rondo memang pilihan yang tepat jika kamu sedang mencari tempat wisata alam yang cocok untuk melakukan kegiatan outbound atau Gathering.

Pujon Rafting

Rafting Pujon merupakan tempat wisata arung jeram yang berlokasi di sungai Konto, lebih tepatnya di sepanjang aliran sungai desa Lebaksari Pujon, rafting disini selain sangat menyenangkan kamu juga diajarka;n tentang kekompakan team. Tidak hanya membuka paket wisata rafting, tempat wisata ini juga membuka paket outbound. Paket outbound Pujon Rafting bisa dirasakan atau dinikmati oleh segala kalangan, dari tua maupun muda. Outbound di Pujon Rafting ini selain seru dan menyenangkan kamu akan mendapatkan materi yang berfokus untuk dapat mengembangkan diri pribadi hingga pada program yang lebih spesifik, semuanya memang dirancang agar kamu dapat menikmati kegiatan itu dengan baik serta memperoleh hasil yang diharapkan.

Coban Talun

Coban Talun merupakan destinasi wisata air terjun di kota Batu lebih tepatnya di dusun Wonorejo, desa Tulungrejo  Bumiaji. Dibalik keindahannya air terjunya destinasi wisata satu ini memiliki sejarah yang cukup mengerikan, dahulu Coban Talun merupakan tempat pembuangan mayat pemberontakan yang terlibat dalam peristiwa G30S/PKI di Malang kota. Tapi kini Coban Talun telah menjadi bersih dan menjadi destinasi wisata alam yang sangat sangat indah.

Coban Talun memiliki lahan yang cukup luas jadi cocok untuk kamu yang ingin melakukan kegiatan outbound atau gathering, selain itu Coban Talun juga memiliki banyak spot spot yang sangat menarik antara lain seperti Kebun Bunga. Puas menikmati keindahan air terjun saatnya kamu menikmati suasana kebun bunga yang lokasinya tidak terlalu jauh dari Coban Talun, disini terdapat berbagai macam bunga berwarna warni yang sangat indah. Beragam bunga disini bisa kamu jadikan sebagai salah satu spot foto. Terlebih lagi di spot ini dapat kamu gunakan untuk prewedding dengan pasangan kamu, kalau punya hehehe… Dan masih banyak lagi spot yang menarik.

Coban Rais

Air Terjun Coban Rais merupakan air terjun yang berada di Kota Batu, lebih tepatnya di desa Oro oro Ombo Batu Malang Jawa Timur. Sebelum banyak dikenal orang dengan nama Coban Rais, wisata ini dahulu lebih kenal oleh para warga dengan nama Coban Sabrangan. Diberi nama tersebut karena perjalan menuju ke lokasi harus menyebrangi sungai terlebih dahulu. Dalam bahasa jawa sabrangan berarti menyebrang. Air terjun ini terletak di perbukitan Panderman, dengan ketinggian antara lain 1.025mdpl dan ketinggian air terjunya kurang lebih 75 meter.

Untuk kamu yang hobi berfoto selfie, kamu wajib mengunjungi Batu Flower Garden. Batu Flower Garden merupakan taman bunga dengan banyak spot foto yang menarik, lokasi nya tidak jauh dari Coban Rais. Batu Flower Garden terletak di sebuah bukit atau lereng dengan ketinggan 1000 meter diatas permukaan laut, ada cukup banyak wahana atau spot yang keren disini antara lain seperti Gardu pandang, spot love, hammocking bertingkat, sepeda gantung, dan ayunan. Selain itu karna memiliki tempat yang luas dan area nya yang besar tempat wisata ini juga sangat cocok di gunakan sebagai venue Outbound, Gathering dan Outing. Dan itulah sedikit ringkasan tentang destinasi wisata Coban rais, sebenarnya masih banyak spot spot yang menarik disini tapi akan terlalu panjang jika saya ceritakan semua.

Kebun Teh Wonosari

Beralih dari air terjun, destinasi wisata kali ini adalah agrowisata Kebun Teh Wonosari yang berada di daerah Lawang lebih tepatnya di Boedan Putuk, Toyomarto, Singosari Malang, Jawa Timur. Kebun Teh Wonosari merupakan destinasi wisata yang menawarkan pemandangan hamparan kebun teh yang luas, yang akan memanjakan mata kamu jika kamu berkunjung ke sini. Berada di 950mdpl dengan udara yang sangat sejuk dan segor menjadikan destinasi wisata satu ini cocok untuk melakukan kegiatan outbound atau Gathering.

Disini kamu bisa menyaksikan langsung proses pengolahan daun the dari penerimaan pucuk teh, proses pelayuan, proses penggilingan, fermentasi, pengeringan, sortasi, pengepakan, dan pengiriman. Tak hanya itu saja, disini kamu juga bisa berbelanja tanaman hias, berolahraga di fasilitas yang disediakan, berenang di kolam hangat, melihat koleksi hewan, mencoba berbagai macam wahana dan disini kamu juga bisa membooking kawasan ini untuk acara preweding.  Dengan banyak nya kegiatan yang menarik pastinya juga dilengkapi fasilitas yang mendukung antara lain seperti hotel penginapan, rumah makan, toilet umum, tempat parkir, toilet umum dan toko souvenir oleh oleh. Itulah sedikit ringkasan tentang destinasi wisata Kebun Teh Wonosari.

Pantai Tiga Warna     

  Pantai Tiga Warna merupakan pantai yang terletak di Kota Malang. Lebih tepatnya di desa Tambakrejo, kecamatan Sumbermajing Wetan, Malang Jatim. Mengapa disebut pantai tiga warna? Karena pantai ini memiliki gradasi yang terdiri dari tiga warna, yaitu biru, hijau dan merah kecoklatan. Warna warna indah di pantai ini dihasilkan dari kedalaman permukaan pantai.

Disini kamu dapat menikmati berbagai wahana seru seperti Snorkling, snorkeling disini kamu dapat menikmati pemandangan bawah laut, terumbu karang yang mempesona serta biota laut. Trekking, kamu bisa menjelajahi pantai ini dan kawasan hutan mangrove dengan didampingi pemandu wisata. Wisata ubur ubur, disini kamu dapat melihat ubur ubur dengan lebih dekat dan jelas, bahkan kamu dapat mengabadikan dengan menggunakan kamera anti air, tapi perlu di ingat kamu harus berhati hati karena ubur ubur dapat menyengat. Selain menjadi tempat wisata, Pantai Tiga Warna juga bisa menjadi tempat outbound, Gathering dan outing. Namun berwisata di pantai ini kamu harus didampingi oleh pemadu wisata dan hanya dibatasi dengan waktu 2 jam setelah itu kamu akan bergantian dengan pengunjung lain.

 

Wisata outbound yang seru di batu.

Wisata outbound yang seru di batu.

Kota batu merupakan kota yang banyak di kunjungi oleh para wisatawan dari luar kota maupun luar daerah karena kota batu merupakan kota yang berada di dataran tinggi sehingga memiliki pemandangan yang indah dan di tambah dengan  udara yang  pastinya  sejuk .di  kota batu bukan  hanya tempat wisata saja  ada juga tempat outbound yang seru dan bisa di nikmati saat mengisi hari minggu maupun hari libur .ada beberapa rekomendasi  tempat outbound yang seru dan wajib di kunjungi saat berlibur ke kota wisata batu antarain  seperti .

  1. Taman dolan

Kolam Renang Taman Dolan Dengan fasilitas kоlаm rеnаng іnі сukuр bаnуаk  diminati kаrеnа hаrgаnуа yang rеlаtіf murah. Selain іtu kawasan іnі  mеnаwаrkаn ѕроt-ѕроt bagus untuk fоtо dеngаn lаtаr belakang реmаndаngаn  alam yang

Taman dolan merupakan nuansa alam yang masih asri dan alami di tambah  dengan kolam renang dan sumber mata air yang sejuk dan segar .taman dolan ini terletak di jl raya pandanrejo no 308 giripurno bumiaji kota batu .tidak hanya tempat outbound saja di taman dolan juga menyediakan homestay yang seru dengan view persawahan sehingga memberikan pengalaman yang pastinya seru dan tidak akan pernah di lupakan .bagi para pengunjung yang ingin melakukan kegiatan outbound di taman dolan tidak perlu khawatir karena outbound di sini akan di pandu oleh orang yang sudah ahli .selain melakukan kegiatan outbound para pengunjung juga bisa melakukan kegiatan seru lainya seperti memetik buah buahan dan berbagai jenis sayuran yang tersedia dan pastinya akan di ajari dengan cara yang baik yang benar .

  1. Kaliwatu rafting

rafting di batu malang

Kaliwatu rafting merupakan tempat wisata outbound yang banyak di kunjungi oleh para wisatawan dari luar kota karena di kaliwatu rafting ini memiliki arus yang menantang yang pastinya seru di nikmati bersama keluarga maupun bersama teman teman .kaliwatu rafting ini terletak di jl bung tomo no 19 kecamatan bumiaji kota batu.di kaliwatu rafting ini pengunjung di ajak mengenal lebih jauh kemampuan diri dan juga melatih kemandirian ketika melakukan kegiatan rafting. di kaliwatu rafting ini para pengunjung juga dapat berfoto karena pemandangan di sini sangat indah dan di tambah dengan udara yang sejuk  sehingga cocok di jadikan sebagai spot foto sebagai kenang kenangan sat bermain rafting di kota batu.

  1. Pujon rafting

Pujon rafting merupakan salah satu jenis olahraga yang banyak di sukai oleh  anak  anak maupun orang dewasa .pujon rafting ini terletak di jl brigjend abdul manan wijaya no 619 pujon ngroto malang jawa timur . pujon rafting ini menyediakan tempat camping yang berada  di area hutan pinus. Lokasi hutan di sini masih sangat  asri ,alami dan di tambah dengan hawa dinginya kota pujon .di pujon rafting  ini terdapat offoard yang artinya para pengunjung akan melewati medan  yang jarang di lewati seperti biasanya seperti melewati bebatuan , sungai sungai yang menggunakan jeep dan di suguhi prmandangan hutan pinus yang lebat yang pastinya seru dan bisa di nikmati bersama keluarga maupun bersama para sahabat .

  1. Coban rondo

Air terjun Coban Rondo di Pujon, Malang

Coban rondo merupakan tempat wisata yang bisa di gunakan untuk berbagai macam kegiatan salah satunya adalah kegiatan outbound yang bisa di lakukan bersama teman maupun bersama keluarga yang pastinya seru .karena di coban talun ini memiliki daya tarik udara yang segar serta memiliki lahan yang luas sehingga cocok di gunakan untuk melakukan kegiatan outbound .bagi para pengunjung  yang membawa anak kecil jangan sampai khawatir karena di coban rondo juga menyediakan game untuk anak anak yang pastinya seru .beberapa game yang tersedia seperti war game ,river tubing , arung jeram , fliying fox , dan yang paling menarik dincoban rondo merupakan labirin yang tentunya asik  dan  seru . di coban talun juga tersedia taman yang cocok di buat spot foto yang menarik  dan di tambah pepohonan yang hijau . coban rondo ini terletak di desa panesari kecamatan pujon .

  1. Tirta nirwana songgoriti

Bukit tirta nirwana gonggoriti ini terletak di perbukitan yang di kelilingi oleh beberapa gunung .untuk menuju ke tirta nirwana ini kita di sambut dengan gapura yang megah dan besar. Di tirta nirwana ini para pengunjung dapat melihat pemandangan alam yang pastinya bagus dan dengan hawa yang sejuk.tirta nirwana songgoriti ini sering di gunakan sebagai tempat outbound bersama teman teman yang pastinya asik dan seru .di tempat outbound ini juga tidak kalah menarik karena di sini memiliki fasilitas yang cukup lengkap seperti kolam renang yang luas ,tempat bermain anak anak ,mushola ,tempat parkir , area taman , kamar mandi .bagi para wisatawan yang ingin membeli oleh oleh jangan khawatir karena di sini dekat dengan pasar songgoriti yang menjual beraneka ragam oleh oleh seperti baju , tas , aneka cemilan ,kerajinan tangan ,dan ada juga yang menjual beraneka macam tanaman hias,bunga bunga,buah buahan ,souvenir ,peralatan rumah tangga ,dan berbagai macam mainan anak anak.

  1. Bhakti alam pasuruan

Harga Tiket Masuk Bhakti Alam Pasuruan 2018

Bhakti alam merupakan tempat wisata yang memiliki konsep unik .di bhakti alam bukan hanya sekedar taman dan game untuk anak anak saja di sini juga menyediakan tempat outbound yang seru dengan view pegunungan yang tentunya sangat seru dan udara yang sejuk .selain itu di bhakti alam juga menyediakan kegiatan yang berhubungan dengan peternakan dan perkebunan .bagi para pengunjung yang ke bhakti alam akan di ajari cara berkebun dan berternak dengan cara yang baik dan benar oleh bapak pemandu .  bagi para pengunjung yang suka berfoto foto tentu saja sangat cocok dengan tempat wisata ini karena di sini juga menyediakan taman taman yang di penuhi bunga yang cantik cantik dan tentunya terawat.

  1. Selecta batu malang

10 Gambar Taman Selecta Batu 2022 Harga Tiket Masuk

Selecta merupakan tempat wisata yang wajib di kunjungi saat berlibur ke kota batu .di selecta bukan hanya kolam renang saja di sini juga menyediakan beberapa game game yang seru dan pastinya wajib di coba beberapa game antara lain seperti berkuda ,sepeda udara ,roller coaster ,fliying fox,,nggayuh bebek,perahu layang, dan masih ada banyak yang lainya .yang lebih menariknya di selecta  juga menyediakan tempat outbound yang luas dan pastinya sangat seru karena selain kita bisa menikmati hawa dinginya kota batu kita juga dapat melihat keindahan taman di selecta yang pastinya sangat cocok di buat untuk berfoto foto karena ada berbagai macam bunga yang tentunya sangat cantik cantik . di selecta batu ini juga memiliki fasilitas yang cukup lengkap seperti kolam renang yang sangat luas , beberapa game yang tersedia ,tempat ibadah,kamar mandi (air hangat),restaurant ,tempat parkir yang sangat luas ,tempat oleh oleh yang beraneka ragam.bagi para pengunjung yang dari luar kota dan ingin menginap di kota batu jangan khawatir karena di selecta kota batu ini sudah menyediakan hotel dengan view hijau hijau yang tentunya sangat bagus di nikmati pada saat pagi hari dengan udara yang sejuk .lokasi taman selecta batu ini terletak di jl raya selecta no 1 tulungrejo kota batu.